Apa Yang Akan Terjadi Jika Pesawat Terbang Hampir ke Luar Angkasa

  • 4 years ago
Hai buat kamu yang senang bepergian dengan pesawat! Apa waktu favoritmu selama penerbangan? Saat lepas landas, mendarat? Atau mungkin saat pesawatmu naik di atas awan? Ahh, pemandangannya sungguh menakjubkan. Tetapi apakah kamu pernah bertanya-tanya, apa yang akan terjadi jika pesawatmu mulai naik lebih tinggi? Baiklah, ini waktunya untuk mendapatkan jawaban.

Hal pertama yang harus kamu ketahui adalah semakin tinggi pesawat itu terbang, semakin cepat terbangnya, dan semakin murah biayanya. Molekul udara berfungsi untuk itu. Dan karena pesawat yang terbang lebih tinggi akan lebih tenang, lebih ekonomus dan lebih aman, bukankah lebih baik untuk pesawat agar terbang lebih tinggi? Sebenarnya, hal ini lebih rumit dari yang dibayangkan. Mari kita cari tahu!

URUTAN WAKTU:

Mengapa pesawat terbang setinggi yang ia mampu 0:30
Mengapa tidak terbang lebih tinggi 3:11
Apa itu sudut peti mati 4:33
Batas kecepatan 5:54
Bagaimana menyelamatkan pesawat yang mencapai kecepatan suara 7:54

Recommended