Napi Swedia Sandera Petugas Penjara dan Minta Pizza Sebagai Tebusan - TomoNews

  • 3 years ago
ESKILSTUNA, SWEDIA — Dua orang narapidana di sebuah penjara di Swedia menyandera dua petugas penjaga selama lebih dari sembilan jam dan meminta pizza sebagai tebusan.

Menurut media lokal Aftonbladet seperti yang dilansir oleh Euronews, peristiwa ini terjadi pada pukul 12.30 waktu setempat pada 12 Juli lalu di Penjara Hallby, Kota Eskilstuna, sekitar 120 kilometer dari Stockholm.

Tiba-tiba dua orang narapidana masuk ke ruang penjaga dengan membawa silet dan langsung menyandera dua petugas.

Kedua narapidana itu kemudian meminta sebuah helikopter untuk kabur dari penjara serta 20 pizza kebab untuk diri mereka sendiri dan narapidana lain di bangsal mereka.


SOURCES: Euronews, SVT, France24, Insider, Expressen
https://www.euronews.com/2021/07/21/inmates-hold-prison-guards-hostage-at-swedish-prison
https://www.svt.se/nyheter/lokalt/sormland/polis-och-raddningstjanst-larmade-till-hallbyanstalten-efter-incident
https://www.france24.com/en/live-news/20210721-swedish-prisoners-take-guards-hostage-demand-pizza-as-ransom
https://www.insider.com/swedish-prisoners-took-2-guards-hostage-demand-pizza-as-ransom-2021-7
https://www.expressen.se/nyheter/polisinsats-pa-hallbyanstalten/

Recommended