Wajah Baru Aceh Barat, Bangun Kekuatan Masyarakat | Jelajah Negeri

  • 2 years ago
TEMPO.CO - Kabupaten Aceh Barat dikenal sebagai tempat kelahiran pahlawan nasional, Teuku Umar. Berpusat di ibu kota Meulaboh, daerah yang pernah terhempas tsunami 18 tahun lalu masih terus berbenah dan semakin berkembang untuk menciptakan wajah baru demi kesejahteraan masyarakatnya. Bupati H. Ramli MS menginisiasi berbagai program seperti pembangunan jalur lingkar, peningkatan kualitas Pendidikan Dayah, pemberdayaan guru, memberikan bantuan di sektor pertanian dan perikanan hingga menambah daya tarik wisata.

Seperti apa wajah baru Kabupaten Aceh Barat kini? Simak selengkapnya di video Jelajah Negeri: Wajah Baru Aceh Barat, Bangun Kekuatan Masyarakat berikut ini.

Subscribe: https://www.youtube.com/c/tempovideochannel

Official Website: https://www.tempo.co
Official Video Channel on Website: https://video.tempo.co
Facebook: https://www.facebook.com/TempoMedia
Instagram:https://www.instagram.com/tempodotco/
Twitter: https://twitter.com/tempodotco

Recommended