5 Tank Canggih yang Dimiliki oleh Rusia siap menuju medan tempur Ukraina ?

  • tahun lalu
5 Tank Canggih yang Dimiliki oleh Rusia siap menuju medan tempur Ukraina ? Rusia menggunakan semua tank tercanggihnya selama konflik dengan Ukraina pada Februari 2022. Tank utama mendukung unit infanteri, memimpin serangan, dan menembus pertahanan musuh.
Selain itu, pasukan Rusia terus mengandalkan tank sebagai penopang tembakan terkonsentrasi utama mereka, bahkan selama pertempuran perkotaan. Berikut daftar lima tank canggih milik Rusia yang dirangkum SINDOnews, TankEncyclopedia, dan TheWarZone dari BulgarianMilitary.

Dianjurkan